III

350 itu di Laut Banda | bandatourism

15.47
0 komentar


Selayang Pandang

Laut Banda adalah wilayah perairan yang berbatasan langsung dengan Pulau Buru, Pulau Ambon, Seram, Pulau Alu, Tanibar, Barat Pulau Data dan Pulau Timor. Keadaan geografis seperti inilah yang menjadikan Laut Banda banyak terdapat ikan-ikan dan pemandangan yang sangat mempesona. lokasi yang menarik untuk dijadikan sebagai tempat menyelam, memancing dan menikmati langsung lumba-lumba yang berenang mengintari kapal serta melihat paus dengan jarak yang begitu dekat. Bulan maret sampai dengan november adalah waktu yang tepat untuk menikmati sensasi memancing ikan tuna dan ikan cakalang yang dihiasi oleh lembutnya angin.


Lebih dari 350 spesies laut yang tersedia di wilayah perairan Laut Banda. banyak sekali wisatawan mengunjungi Laut Banda semata-mata hanya untuk melihat ikan. Laut Banda adalah tempat yang sangat cocok bagi Anda yang berprofesi sebagai peneliti untuk meneliti disini, karena masih banyak misteri yang belum terungkap di Laut Banda.

Lokasi
Laut Banda berbatasan langsung dengan beberapa pulau seperti Pulau Buru, Pulau Ambon, Seram, Pulau Alu, Tanibar, Pulau Timor. Namun secara administratif Pulau Banyak masuk ke dalam provinsi Maluku Tengah.

Akses
Menaiki ferry ke Laut Banda adalah pilihan yang tepat dengan hanya membayar Rp 80.000

Tiket Masuk
Untuk menikmati panorama yang ada di Laut Banda tidak dikenakan biaya apapun.

Akomodasi
Untuk dapat mengetahui tentang Laut Banda secara keseluruhan,  Anda dapat meminta jasa pemandu untuk menemani Anda. Informasi mengenai hotel dan penginapan terdekat di Laut Banda Anda dapat melihat di sini



Source:www.wisatamelayu.com

If You Enjoyed This Post Please Take a Second To Share It.

You Might Also Like

Stay Connected With Free Updates

Subscribe via Email

0 komentar: